SATE PADANG
saya mempunyai resep bumbu kuah sate
padang, dan juga punya berbagai masakan berjenis sate, seperti sate ayam
madura, sate daging. Sate padang juga tak kalah terkenal. Meskipun rasanya
lebih pedas dibanding sate lainnya, penikmat kuliner tetap memburunya.
mau tau apa resep.
bumbunya terdiri dari 2 jenis yaitu
:
bumbu kering dan bumbu basah
SELENGKAPNYA TENTANG SATE PADANG Klik Disini
kalau bumbu kering :
yaitu bumbu kari kambing yang kering
bahan :
- 4 buah cengkeh
- 4 buah kapulaga
- 1 ruas jahe ukuran 3 cm,
dimemarkan
- 1 batang sereh, dimemarkan
- 1 ruas lengkuas ukuran 3 cm,
dimemarkan
- 2 ruas kayumanis
- 3 lembar daun salam
- 3 lembar daun jeruk
- 1/2 sendok teh merica bubuk
- Gula secukupnya
- Garam secukupnya
kalau bumbu basah
yaitu bumbu basah :
bahan :
- 1/4 on cabe rawit
- 5 lembar daun jeruk
- 2 lembar daun kuyit
- 2 batang serai
- gincu berwarna kuning
- kas-kas 1/2on
- jintan 1/2on
- 5 kapulaga
- adas 1/4 on
- 4cengeh
- 2 buah kunyit hidup
- marica 1/2
- kemiri 2 buah
- bawang putih 3 siung
- bawang merah 1/4on
- bunga lawang sekucupnya
- 25 gram tepung besar
lalu kalau ada tulang ayam bisa
dicampur kedalam bumbu kuah padang biar terasa manis
cara mesakan bumbu kuah padang
Panaskan air kaldunya dan tambahkan
sekitar 500 ml air
Tunggu sampai air mendidih, setelah
itu campurkan tepung beras, dan bumbu yang sudah dihaluskan
Masukkan ke dalam air tersebut.
Aduk-aduk terus hingga rata dan mengental. Angkat dari kompor. Setelah
dagingnya siap, sajikan kuah kentalnya di atas daging.
Bisa juga dipisahkan di wadah lain.
Biasanya sate padang dimakan
panas-panas dengan potongan ketupat dan taburan bawang goreng
lalu bisa menikmatinya hmm
enak
SOTO PADANG
UNTUK RESEP LAINNYA BISA ANDA Klik Disini
Bahan:
- 1 lb daging sapi (beef round)
- 2 baking potato goreng,
- potong kecil2 1 bungkus soun,
- rendam air panas sebentar daun seledri
- iris halus bawang goreng kecap asin dan cuka secukupnya
- 2 lembar daun salam garam dan lada secukupnya
- Bumbu yang dihaluskan: 1/2 medium onion
- 5 siung bawang putih
- 2 butir pala sambal ulek sepedasnya
SELENGKAPNYA TENTANG SOTO PADANG Klik Disini
Cara membuat:
- Potong daging setebal 1 inch.
- Rebus daging dalam air secukupnya beserta daun salam dan garam sampai setengah matang.
- Sementara panaskan 2 sendok makan minyak, tumis bumbu yang sudah dihaluskan sampai baunya harum. Masukkan tumisan ini kedalam panci daging dan masak terus sampai daging matang. Kalau airnya berkurang bisa ditambahkan air secukupnya.
- Angkat daging kemudian goreng sampai kering (dengan api kecil). Menghidangkannya: 1. Atur soun, kentang, daging goreng yang sudah dipotong tipis, seledri dan bawang goreng di dalam mangkuk. 2. Beri kecap asin dan cuka kemudian siram dengan kuah soto yang hangat. 3. Dimakan dgn nasi hangat yg ditaburi kerupuk merah dan bawang goreng.
DENDENG BALADO
UNTUK RESEP LAINNYA BISA ANDA Klik Disini
Bahan:
- 1/2 kg daging yg bagus
- 1 buah jeruk nipis (diambil airnya)
- garam minyak goreng
- 100 g cabe merah
- 10 butir bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 1 buah tomat merah
SELENGKAPNYA TENTANG DENDENG BALADO Klik Disini
Cara membuatnya :
- Bersihkan daging dari urat-2 dan lemak-2nya.Potong tipis-tipis lebarmenurut arah serat daging.
- Remas-remas daging dg air jeruk nipis + garam dan bawang putih yg dihaluskan.
- Kemudian jemur daging dipanas matahari sampai kering (atau kalau winter bisa digantung dlm ruangan aja, krn udaranya kering).
- Potong-potong daging yg sudah kering dg ukuran 6x6 cm lalu goreng dlm minyak panas sampai kering. Angkat.
- Gerus cabe merah, bawang merah, garam dan tomat kasar-kasar.
- Tumis dlm 50 cc minyak goreng sampai baunya harum.
- Masukkan dendeng yg sudah digoreng, aduk sampai rata.
- Angkat dan hidangkan dg nasi putih yg hangat bersama sayur daun singkong
GULAI BANAK
UNTUK RESEP LAINNYA BISA ANDA Klik Disini
Bahan:
- 10 butir bawang merah
- 3 cm kunyit
- 1 cm jahe
- 1 cm lengkuas
- 1 sdm cabai giling
- 750 cc santan dari 1 butir kelapa
- 1 batang serai, dimemarkan
- 1/2 lembar daun kunyit 1 potong asam kandis garam secukupnya.
SELENGKAPNYA TENTANG GULAI BANAK Klik Disini
Cara membuat:
- potong halus daun mangkokan kemudian remaslah dengan 1 sendok garam. Diamkan selama kira-kira 5 menit, lalu cuci dengan air sampai bersih. Tiriskan.
- masukkan otak ke dalam air mendidih sebentar, kemudian angkat. kupas kulit arinya dan buang urat-urat darahnya perlahan-lahan kemudian potong otak setebal 2 cm, berbentuk persegi 4 x 4 cm. sisihkan.
- gerus bawang merah, kunyit, jahe, lengkuas, dan garam sampai halus kemudian masukkan ke dalam santan. bubuhkan pula cabai giling ke dalamnya.
- masak santan berbumbu ini bersama serai dan daun kunyit sambil diaduk-aduk supaya santan tidak pecah.
- sesudah santan mendidih, masukkan daun mangkokan ke dalamnya, tambahkan asam kandis, dan potongan otak, masak sampai mendidih. kecilkan api
GULAI CUBADAK
Bahan:
- 1/4 kg daging,
- 5 garlic
- 5 onion,
- 2 sdm cabe giling,
- 3 bh d.jeruk,
- 1 bks bumbu kambing (atau 2 sdm bumbu ini),
- 1 kaleng santan,
- 1 bh nangka muda,
- jahe, laos, masing" sebesar ibu jari. 129
- 1/2 dr bumbu kambing campurkan ke daging yg sdh dipotong kecil".
- Jahe & dan laos digiling halus.
- Bawah putih di giling kasar saja, bawang merah diiri halus lalu ditumis, setelah itu masukkan cabe giling, jahe & laos.
- Campurkan daging yg sdh dicampur dgn bumbu kambing tadi, beri 4 gelas air masak sampai daging empuk.
- Kemudian masukkan cubadak yg sdh dipotong" (yg kalengan ada) bersama santan.
- Beri garam secukupnya.
- Terakhir masukkan sisa dr bumbu kambing tadi.
- Masaklah sampai semuanya empukdan masak sampai otak matang dan santan berminyak
ASAM PADEH
Bahan:
- 0,5-1 pound daging
- 1-2 sendok makan bumbu tomyum botolan
- garam secukupnya
UNTUK RESEP LAINNYA BISA ANDA Klik Disini
- Rebus semua bahan dengan 1-2 gelas air sampai matang.
- Ikan cuma butuh kira-kira 15 menit dari menyiapkan sampai jadi. Daging sedikit lebih lama.
- Rebus lebih lama dg api pelan kalau mau empuk.
- Irisan bawang merah sweet basil atau basil, kalau memakai ikan asam jawa, atau ait jeruk, atau cuka kalau ingin lebih asam
RANDANG
Bahan:
- 1/2 kg daging sapi
- 1/2 kaleng santan daun kunyit (kalau ada) dan daun jeruk
SELENGKAPNYA TENTANG RANDANG Klik Disini
UNTUK RESEP LAINNYA BISA ANDA Klik Disini
Cara membuatnya :
- Campur daging,
- 2 cangkir air, santan, daun kunyit, daun jeruk, sepotong lemon grass, 1 sdm onion powder, 1 sdm garlic powder, 1 sdm ginger powder, 1 sdm paprika, 1 sdm chili powder atau 1 sdm cayenne pepper ( atau tergantung selera pedasnya), galangal powder, 1/2 sdm turmeric powder dan garam. 2. Rebus dengan api kecil sampai kuah mengental
SAMBAL LADO
Bahan:
- 1/2 lb cabe merah segar
- 5 buah roma tomatoes
- 1 buah onion yang besar
- 3 cm jahe
- 5 siung bawang putih
- 10 butir petai, iris halus
- 3 sendok makan macho (boleh diganti teri)
- 1 lembar daun kunyit
- 3 lembar daun jeruk
- 2 lembar daun salam
- 1/2 kaleng santan
- 1/2 cup minyak goreng
- garam secukupnya
SELENGKAPNYA TENTANG SAMBAL LADO Klik Disini
UNTUK RESEP LAINNYA BISA ANDA Klik Disini
- Cabe, tomat, onion, jahe dan bawang putih di blender sampai halus.
- Kemudian masukkan kedalam panci.
- Tambahkan sisa bahan yang lain lalu masak dengan api kecil sampai sambal tidak berair lagi dan berminyak.
- Angkat dan dinginkan.
- Simpan sambal dalam botol atau mangkok yang ada tutupnya di kulkas.
SOP KIKIL
Bahan :
- 350 gr kikil sapi ( bagian dengkul sapi)*
- 50 gr tulang sop
- 3 lembar daun jeruk
- 3 buah daun bawang,
- iris halus 2 sdm
- makan minyak 2 liter air Haluskan:
- 5 butir bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 8 buah cabe merah
- 5 buah kemiri
- sangrai 3 cm
- kunyit 3 cm
- jahe 1 buah sereh, ambil bagian putihnya 3 cm
- lengkuas 1 sdt
- ketumbar halus garam dan merica secukupnya.
UNTUK RESEP LAINNYA BISA ANDA Klik Disini
Cara Membuat:
Tumis bumbu halus hingga harum, masukkan potongan kikil, tulang sop, daun jeruk, dan air. Masak hingga matang dan air berkurang separuhnya. Sebelum diangkat icipinya rasanya, bila perlu tambahkan garam dan merica. Hidangkan dengan menaburkan daun bawang diatasnya dan sambal kemiri
CUMI ASIN CABEIJO
Bahan-Bahan :
- 3 sendok makan minyak
- 200 gram cumi asin, seduh dengan air panas,
- tiriskan 4 siung bawang putih,
- iris tipis 8 siung bawang merah,
- iris tipis 2 lembar daun salam
- 2 cm lengkuas, memarkan
- 10 buah cabai hijau, iris serong
- 3 buah tomat hijau kecil,belah-belah
- 2 batang daun bawang, ambil bagian putihnya iris serong
- 4 buah belimbing wuluh, iris ukuran 1/2 cm
- 10 butir petai, belah jadi 2, iris tipis
- 1 sendok makan gula pasir
- 100 cc air
- 1/2 sendok teh garam
Cara Mengolah :
1. Panaskan minyak yang cukup banyak, lalu masukkan cumi, goreng hingga setengah matang, angkat, sisihkan.
2. Panaskan minyak, tumis bawang putih dan bawang merah hingga harum, lalu masukkan daun salam, lengkuas, cabai hijau, tomat hijau, daun bawang, belimbing wuluh, petai, dan gula, aduk rata, masak hingga layu.
3. Masukkan cumi tadi, aduk rata, lalu tambahkan air dan garam, aduk rata, masak hingga matang dan kental, angkat. Sajikan Hangat
IKAN BAKAR
Bahannya:
- 1 kg ikan
- 3 siung bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 2 butir kemiri
- 1 ons gula merah
- 1 sendok makan asam diencerkan dengan setengah gelas air
- 3 sendok makan minyak goreng
- Garam secukupnya
SELENGKAPNYA TENTANG IKAN BAKAR Klik Disini
UNTUK RESEP LAINNYA BISA ANDA Klik Disini
- Kalo buat ikan bakar, ikannya tetap mentah.
- Haluskan bawang merah, bawang putih, kemiri dan garam. Setelah halus masukkan gula merah dan haluskan lagi.
- Setelah halus masukkan air asam dan minyak goreng.
- Rendam ikan/ayam dalam bumbu selama 1/2 jam.
- Setelah itu bakar ikan/ayam tsb sambil dioleskan bumbu sisa rendaman tadi supaya bumbunya tambah meresap.
UNTUK RESEP LAINNYA BISA ANDA Klik Disini
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori dengan judul RESEP ANEKA MASAKAN PADANG FULL. Jika kamu suka, jangan lupa like dan bagikan keteman-temanmu ya... By : Aneka Kuliner
Ditulis oleh:
Unknown - Selasa, 29 Desember 2015
Belum ada komentar untuk "RESEP ANEKA MASAKAN PADANG FULL"
Posting Komentar